Peserta Pelatihan Koba Group Jalani Proses Mendan untuk Meningkatkan Kualitas Belajar

koba.co.id. Para instruktur atau sensei di Koba Group melakukan proses mendan kepada para peserta pelatihan. Proses ini bertujuan untuk mengetahui kondisi peserta dalam bidang akademiknya. Di dalam sistem pengajaran Koba Group mendan dilakukan dalam satu bulan sekali untuk meningkatkan kualitas belajar. Hal ini dikatakan oleh Retno-sensei selaku Kepala Divisi Pendidikan di Koba Group. Menurut Retno-sensei, […]

Peserta Pelatihan Koba Group Jalani Proses Mendan untuk Meningkatkan Kualitas Belajar Read More »